Hasil Seleksi Pitching Audition (50 Besar) BAZNAS Santripreneur Kompetisi 2024
Merujuk pada seleksi melalui Pitching Audition BAZNAS Santripreneur Kompetisi 2024 pada tanggal 9-11 Oktober 2024 dengan ini kami informasikan Daftar Peserta Lolos 50 Besar dan lanjut ke tahap selanjutnya Bootcamp dan Grand Final. Mohon para peserta yang dinyatakan lolos untuk selalu mengaktifkan WhatsApp-nya agar jika …
Hasil Seleksi Administrasi (100 Besar) BAZNAS Santripreneur Kompetisi 2024
Merujuk pada pengumuman BAZNAS Santripreneur Kompetisi 2024 dengan ini kami informasikan Hasil Seleksi Administrasi (100 Besar) BAZNAS Santripreneur Kompetisi 2024 yang dinyatakan lolos untuk lanjut ke tahap selanjutnya. …
Hasil Seleksi Calon Tenaga Pendamping Lokal Kawasan 2024
Merujuk pada pengumuman Rekrutmen Pendamping Lokal Program Perluasan Kesempatan Kerja Berbasis Kawasan tanggal 25 September 2024 dengan ini kami informasikan hasil seleksi peserta yang dinyatakan diterima menjadi Tenaga Pendamping Lokal Kawasan 2024 LAMPIRAN …
Rekrutmen Pendamping Lokal Program Perluasan Kesempatan Kerja Berbasis Kawasan
Program Perluasan Kesempatan Kerja (PKK) Berbasis Kawasan adalah sebuah terobosan dari Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) untuk membangun ekosistem usaha mandiri bagi masyarakat. Program ini menciptakan model perluasan kesempatan kerja melalui pemberdayaan masyarakat. Melalui program ini diharapkan mampu digali potensi sumber daya alam, sumber daya masyarakat penerima …
Kick Off Santripreneur Kompetisi: Kerjasama BAZNAS dan PSP3 IPB University
Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) menggandeng Pusat Studi Pembangunan Pertanian dan Pedesaan (PSP3) IPB University menggelar Kick Off Program Santripreneur Kompetisi Wirausaha Pertanian 2024 secara daring, Kamis (5/9). Inisiatif ini bertujuan untuk memberdayakan santri sebagai pelaku usaha dalam tujuh bidang utama: pertanian, perikanan, sarana pertanian, …
Peringati 50 Tahun Berdiri, PSP3 IPB University Gelar Seminar Industrialisasi Kawasan Agromaritim
Pusat Studi Pembangunan Pertanian dan Pedesaan (PSP3) IPB University menggelar Seminar Industrialisasi Kawasan Agromaritim untuk Ketahanan Pangan dan Kesejahteraan Pedesaan di IPB International Convention Center (IICC), Bogor (15/8). Kegiatan ini diselenggarakan dalam rangka memperingati ulang tahun ke-50 PSP3 IPB University. Dalam sambutannya, Kepala PSP3 IPB …
[Press Release] Industrialisasi Kawasan Agromaritim: Perspektif Baru Pembangunan Pertanian dan Pedesaan di Indonesia
Bogor, 15 Agustus 2024 – Pembangunan pertanian dan pedesaan di Indonesia saat ini dihadapkan pada tantangan mewujudkan daya saing pertanian di tengah kompetisi global yang makin tajam. Pada saat yang bersamaan, pembangunan pertanian dan pedesaan di Indonesia juga dituntut untuk mampu mewujudkan kesejahteraan masyarakat dan …
Pj Gubernur Ali Baham Dukung Pembangunan SPR IPB University di Papua Barat
Penjabat (Pj) Gubernur Papua Barat, Drs Ali Baham Temongmere MTP memberikan dukungan penuh terhadap pelaksanaan program pembelajaran partisipatif Sekolah Pemberdayaan Rakyat (SPR) IPB University di wilayahnya. Implementasi SPR di Provinsi Papua Barat dicetuskan oleh Pusat Studi Pembangunan Pertanian dan Pedesaan (PSP3) IPB University yang bekerja …
Berdayakan Masyarakat Pemulung, PSP3 IPB University, Asohi dan PMS Saling Berkolaborasi
Pusat Studi Pembangunan Pertanian dan Pedesaan (PSP3) IPB University bersama Asosiasi Obat Hewan Indonesia (Asohi) dan PT Pelita Mekar Semesta (PMS) saling berkolaborasi untuk memberdayakan masyarakat pemulung. Prof Muladno, Kepala PSP3 IPB University menyampaikan, kerja sama tiga institusi ini terbentuk karena memiliki tujuan yang sama: …